Minggu, 25 Maret 2012

20% - 25% Oksigen Ke Otak


Fisika :
 

20% - 25% Oksigen Ke Otak
Manusia normal butuh 0,5 liter udara (bukan oksigen) untuk sekali hirup. Tepatnya adalah 450 - 500 ml udara sekali hirup.
Oksigen hanyalah berjumlah 20% dari udara yang dihirup, jadi hanya sekitar 0,1 liter oksigen sekali hirup. Komponen lain udara yang terhirup adalah nitrogen (79%), karbon dioksida (0.04%), uap air dan gas-gas berjumlah sangat kecil lainnya.

Penggologan konsumsi Udara sesuai Umur
a.    Bayi: 25 - 60 napas per menit
b.    Anak: 15 - 30 napas per menit
c.    Dewasa: 16 - 20 napas per menit

Dalam sirkulasi Oksigen dalam tubuh hanya 20-25% oksigen yang pergi ke kepala (otak)
Dari data diatas di peroleh persamaan rumus untuk Volume Oksigen yang diterima Otak adalah sbb:
O = H.h x 20%
Ket :
O = Volume oksigen ke otak (liter/menit)
H = Oksigen per sekali hirup ( 0,1 liter Oksigen)
h = Jumlah tarikan napas per menit
20% berasal dari jumlah Oksigen yang ke otak

Data Hasil perhitungan Volume Oksigen ke Otak
a.    Bayi :
Dik       : H = 0,1 liter Oksigen per sekali hirup (napas)
              h = 25 s/d 60 napas (hirup) per menit
Dit        : O = . . . . ?
Penye               :
O = H.h = (0,1 liter x 25 Udara/menit) x 20%
              = (2,5 liter/menit) x 20% = (0,0417 liter/sekon) x 20%
              = 0,00834 liter/sekon
Atau
O = H.h = (0,1 liter x 60 Udara/menit) x 20%
              = (6 liter/menit) x 20% = (0,1 liter/sekon) x 20%
              = 0,02 liter/sekon
Maka konsumsi Oksigen Otak bayi per sekon adalah 0,00834 s.d 0,02 liter/sekon

b.    Anak
Dik       : H = 0,1 liter Oksigen per sekali hirup (napas)
              h = 15 s/d 30 napas (hirup) per menit
Dit        : O = . . . . ?
Penye               :
O = H.h = (0,1 liter x 15 Udara/menit) x 20%
              = (1,5 liter/menit) x 20% = (0,025 liter/sekon) x 20 %
              = 0,005 liter/sekon
Atau
O = H.h = (0,1 liter x 30 Udara/menit) x 20%
              = (3 liter/menit) x 20% = (0,05 liter/sekon) x 20%
              = 0,01 liter/sekon
Maka konsumsi Oksigen  otak Anak per sekon adalah 0,005 s.d 0,01 liter/sekon

c.    Dewasa
Dik       : H = 0,1 liter Oksigen per sekali hirup (napas)
              h = 16 s/d 20 napas (hirup) per menit
Dit        : O = . . . . ?
Penye               :
O = H.h = (0,1 liter x 16 Udara/menit) x 20%
              = (1,6 liter/menit) x 20% = (0,027 liter/sekon) x 20%
              = 0,0053 liter/sekon
Atau
O = H.h = (0,1 liter x 20 Udara/menit) x 20%
              = (2 liter/menit) x 20% = (0,033 liter/sekon) x 20%
              = 0,0066 liter/sekon
Maka konsumsi Oksigen bayi per sekon adalah 0,0053 s.d 0,0066 liter/sekon
  

 Note :: tulisan ini, adalah tugas pribadi dari dosen saya, awalnya saya gak sanggup tuk menyelasaikan tugas ini tapi dosen saya bilang gak ada kata seperti itu dalam keperawatan, aku search di google n bahkan nanya sama paman yahoo tapi hasilnya tetap nihil,. terpaksa aku mencari satu persatu kata kunci dan menemukan ide baru tuk memecahkan ini. hufftt,. dan hasilnya,. heheh,. memuaskan :D
Referensi :
ü  Anonym. Respiratory Sistem. Diposting di
ü  Frenklin. Menjaga Keseimbangan Oksigen di Otak Anda. Diposting di 






Komentar Facebook
0 Komentar Blogger

0 komentar:

Posting Komentar

comentar via Facebook